PJ Bupati Pati Henggar Budi Anggoro Bersama Dandim 0718/Pati Buka Program TMMD Sengkuyung Tahap II Tahun 2023

Pati,Koranborgol.com – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung di wilayah kabupaten Pati Jawa tengah kembali di gulirkan.

Upacara pembukaan TMMD Sengkuyung Tahap II tahun 2023 di wilayah kabupaten Pati di pusatkan di desa Sinomwidodo kecamatan Tambakromo.Rabu,(12/7/2023).

Pembukaan TMMD ditandai dengan pemukulan gong oleh Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro, S.T., M.T di dampingi Dandim 0718/Pati Letkol Inf Catur Irawan, S.I.P., M.I.P Kapolresta Pati Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama, S.I.K., M.H serta pejabat terkait lainnya.

Dalam sambutannya,Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro menyambut baik TMMD sebagai wujud soliditas dan sinergitas kemanunggalan TNI, Pemerintah daerah,masyarakat serta seluruh elemen terkait dalam rangka mendorong terwujudnya pemerataan pembangunan di seluruh wilayah.

TMMD yang secara rutin dilaksanakan 3 kali dalam satu tahun ini telah membawa dampak signifikan terhadap kesejahteraan masyarakat khususnya di wilayah pedesaan,”Ujarnya.

Baik kegiatan fisik dan nonfisik dalam kegiatan TMMD dapat dirasakan secara langsung manfaatnya seperti betonisasi jalan dan pembangunan talud jalan dapat memperlancar akses dan mobilitas masyarakat di desa Sinomwidodo kecamatan Tambakromo dan desa Bungasrejo kecamatan Jakenan,”sambungnya.

Harapannya TMMD kelak dapat menjadi sebuah roda penggerak sekaligus stimulus bagi masyarakat untuk secara swadaya membangun dan memajukan desanya,”Tandas Henggar.

Sementara itu Dandim Pati berharap, dalam pelaksanaan pekerjaan dapat berjalan lancar sesuai rencana.

Kami berharap program TMMD ini dapat bermanfaat untuk masyarakat serta dapat berjalan dengan lancar, karena sudah dipersiapkan jauh-jauh hari,”Kata Dandim.

Dalam kegiatan tersebut dilaksanakan penandatanganan dan penyerahan program TMMD dari Pj Bupati Pati kepada Dansatgas TMMD Dandim 0718/Pati.

Dilaksanakan pula penyerahan program rehab rumah tidak layak huni (RTLH) dari Disperkim dan Baznas kabupaten Pati, penyerahan bantuan sosial untuk masjid oleh Kemenag, peninjauan pelayanan kesehatan, pelayanan KB dan bazar dari Primkop Kartika C 07 Pati, Bulog, Disdagoerin,PG Pakis, PG Trangkil serta KSH.

Rombongan Forkopimda kabupaten Pati selanjutnya melaksanakan pengecoran jalan secara simbolis di lokasi sasaran pokok betonisasi jalan dengan ukuran 420 X 4 X 0,15 M.(EKO)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Social media & sharing icons powered by UltimatelySocial
situs toto Rahasia Terbaru Pola Mahjong Wins 3: Trik Ampuh yang Bikin Kamu Kaya Mendadak Kisah Sukses Pemuda Asal Tegal Main di Gates Of Olympus Modal 10 Ribu Jadi 10 Juta Dalam Semalam 7 Cara Rahasia Kalahkan Bandar Gates Of Olympus, Nomor 3 Bikin Kaget Pola Jam Gacor Hari Ini Ada Di Mahjong Ways 2 Gampang Jackpot Terbongkar Cara Tips Gampang Turun Scatter Mahjong Ways Tak Terduga Warga Ini Kaget Mendapat Kan Jackpot Maxwin Mahjong Ways Menggila Banyak Warga Meraih Jackpot Pola Baru Bikin Jackpot Bertubi Tubi Bikin Warga Jadi Sultan Mendadak Siswa Sma Medan Menang Puluhan Juta Setiap Hari Trik Rahasia Mahjong Ways 2 yang Jarang Diketahui Sangat Gacor Mahjong Ways 2 Gampang Sekali Maxwin Mahjong Ways 2 Panas Scatter Melimpah & Banyak Menang Mahjong Ways 2 Banjir Jackpot! Buruan Coba Pola Baru Mahjong Ways 2 Banyak yang Sudah Cuan